Islam, Rahmat Bagi Alam Semesta

Saturday, April 15, 2023

Hablu Min Allah dan Hablu Min An-Nas

PENGERTIAN HABLU MIN ALLAHSebagai umat Islam, setiap Muslim harus menjaga dan memelihara Hablu min Allah dan Hablu min An-Nas. Tapi apakah sebenarnya maksud dari kedua sebutan tsb? Kedua sebutan ini adalah bagian sangat penting dalam ajaran Islam yang harus dipahami oleh setiap Muslim agar dalam merealisasikan...

Thursday, April 13, 2023

Taubat, Pengertian, Hakikat, Syarat dan Keutamaannya

DEFINISI TAUBAT [1]Secara Bahasa, at-Taubah berasal dari kata تَوَبَ yang bermakna kembali. Dia bertaubat, artinya ia kembali dari dosanya (berpaling dan menarik diri dari dosa)[2]. Taubat adalah kembali kepada Allâh dengan melepaskan hati dari belenggu yang membuatnya terus-menerus melakukan...

Thursday, February 2, 2023

Makna dan 41 Fadhilah Shalawat

Apa arti dan pengertian shalawat nabi? Apa saja keutamaan dan manfaat shalawat kepada nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam?Tulisan ringkas berikut ini akan menjelaskannya kepada para pembaca yang budiman. Diambil dari penjelasan Ustadz Qamaruddin SF dalam pembukaan buku Karunia Bershalawat,...

Saturday, January 28, 2023

Dajjal, pembawa mala petaka menjelang kiamat

Dajjal merupakan sosok menyeramkan yang akan datang ke Bumi menjelang hari kiamat terjadi. Siapa sebenarnya sosok Dajjal ini? Dan bagaimana asal usul Dajjal?Mengutip buku Fitnah Dajjal dan Ya'juj & Ma'juj: Mengungkap Misteri Kemunculan Dajjal dan Ya'juj Ma'juj oleh Lilik Agus Saputro, para salafus...

Folder Arsip

Rekam Arsip

Rekomendasi Arsip

  • I'tikaf, Hukum dan keutamaannya
  • 021. Jangan berdebat, sekalipun engkau benar
  • Bukti Sejarah Bahwa Muhammad Memang Nabi Terakhir Yang Ditunggu
  • Imam Bukhari
  • Hakikat Mencintai Rasulullah Saw
  • Metoda Penyusunan Ayat Dalam Surah-Surah Al-Quran
  • 006. Kitab Haji
  • Salinan Al-Quran Tertua Tersimpan Di Museum Tashkent, Uzbekistan
  • Jauhilah Bid'ah!
  • 007. Besarnya Rahmat Allah bagi hamba-Nya
  • Menunda Nikah, sebab dan solusinya
  • 020. Jihad bukan dengan cara berbuat dzalim
  • 004. Rahasia Al-Quran
  • Hablu Min Allah dan Hablu Min An-Nas
  • Pelajaran dari umat terdahulu

Followers